Jadi aku baru menyewa rumah buat 6 bulan,"ungkapNia Ramadhani.

Artis Nia Ramadhani tak segan menunjukkan dan mencoba baju termurah miliknya.
MulanyaNia Ramadhanimemasuki area dapur yang terkesan masih kotor.
Ia pun mengaku tak akan menggunakan dapur tersebut buat memasak.
"Bentar dulu ini lantai paling bawah pas kita masuk ada dapur kotor, siapa yang mau masak Cong?"tandasnya.
"Ya kalau ada yang niat banget mau masak banget,"kata kerabat Nia.
"Karena kayak nggak mungkin kan gue,"imbuh Nia.
Saat membuka kulkasyang berada di area dapur, Nia pun meminta untuk memindahkan barang tersebut ke ruang atas.
"Ini seharusnya kita pindahin ke atas,"kataNia Ramadhani.
Kerabat Nia pun lantas memberi tahu jikaKulkas tersebut khusus untuk menyimpan sayur.