
Potret pemandangan di kota Tallin, Estonia
Perdana Menteri Estonia, Juri Ratas mengatakan ia berharap lebih banyak proyek-proyek berikutnya hanya dilakukan oleh kerja sama Estonia dan Finlandia.
Sekitar 1.500 dokumen tambahan dikirim ke pemerintah Estonia untuk menjawab kekhawatiran dari pemerintah negara mengenai proyek tersebut.
Mengetahui situasi ini, China yang tidak ingin melewatkan kesempatan emas terus melakukan upaya untuk membujuk Estonia.
Menurut Politico, China masih mengharapkan Estonia untuk merubah pikirannya, untuk mau menerima tawaran China.
Selama itu, China masih menunggu kepastian dari pemerintah Estonia andaikan berubah pikiran dan menerima kucuran dana investasi dari China.
Sementara itu, bukan rahasia lagi jika China memang getol menawarkan pinjaman dan uang pada negara-negara kecil untuk proyek pembangunan.

Estonia—Seperti jamur yang tumbuh di tanah, tiang-tiang kayu bertudung es ini bertebaran di atas per
Menurut laporan, tindakan China itu merupakan proyek ambisius dari inisiatif Road Belt, di mana China berusaha untuk mendapatkan semua akses jalur keseluruh dunia.
Namun, tuduhan itu dibantah oleh China.