Follow Us

Seluruh Penontonnya Wajib Ikut Rapid Test, Bagaimana Kondisi Raja Dangdut Rhoma Irama Usai Nyanyi di Bogor? Begini Kata Pengundangnya

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Rabu, 08 Juli 2020 | 18:59
Rhoma Irama.
Kompas.com/Istimewa

Rhoma Irama.

Baca Juga: Konten Selebriti di YouTube Makin Laris Manis, Inilah 6 Drama Artis yang Dituding Jadi Drama Tak Berujung, Salah Satunya Cerita Istana Cinere Milik Anang dan Ashanty

"Kita sediakan sih antara 300 sampai 500 (rapid test)."

"Rapid dulu, kalau di-rapid reaktif, baru swab," kata Ade Yasin saat ditemui TribunnewsBogor.com di Sukajaya, Kabupaten Bogor, Senin (6/7/2020).

Dia menjelaskan bahwa para warga yang akan menjalani tes Covid massal tersebut tidak akan dipungut biaya apapun atau karena semuanya dibiayai oleh Pemerintah Kabupaten Bogor.

Baca Juga: Berteriak Lantang Bongkar Kebusukan Baim Wong, Tiba-tiba Nyali Nikita Mirzani Menciut Saat Tahu Suami Paula Verhoeven Lakukan Tindakan Ini: 'Tapi Ada Batasnya Juga'

Namun sementara ini, kata dia, lokasi rapid test dan swab ini masih belum diketahui.

"Soal tempatnya saya belum dapat informasi dari Dinkes (Dinas Kesehatan)," kata Ade Yasin.

Jumlah warga dalam kerumunan massa yang terlibat dalam acara panggung raja dangdut ini diperkirakan Ade Yasin mencapai 1.000 orang sehingga rapid test dan swab ini rencananya akan dilakukan secara bertahap.

Baca Juga: Bersahabat Selama 12 Tahun Selalu Tampak Akur, Baru Terkuak Konflik Sengit yang Bikin Azis Gagap Murka Pada Andre Taulany, Sule: Dia Marah Besar

Usai aksi panggung yang disebutnya dadakan saat acara sunatan di Pamijahan Kabupaten Bogor, apa kabar Rhoma Irama?

Kabar terakhir usai Rhoma Irama manggung, sebanyak 303 orang warga sekitar lokasi hajatan di Kampung Cisalak, Desa Cibunian, Kecamatan Pamijahan, Kabupaten Bogor menjalani rapid test massal dengan hasil non reaktif.

Warga yang menonton aksi pangggung Rhoma Irama di tengah pandemi menjalani rapid test.

Editor : Fotokita

Latest