Ada 3 pertanyaan yang diajukan oleh Pak Ridwan
- Buktikan bahwa berat 2 piring yang sama bahannya, namun berbeda ukuran, akan berbeda beratnya!
- Ukurlah berat 3 alat dapur di rumahmu, lalu urutkan dari yang paling berat! Caranya, siapkan gantungan baju dan kantong plastik di masing-masing ujungnya. Masukkan 1 alat dapur ke salah satu kantong plastik dan benda lain, sebagai alat ukur, ke kantong plastik lainnya. Lakukan bergantian untuk ketiga alat dapur yang kamu pilih sehingga kamu bisa mengurutkan beratnya.
- Berat sebuah mangga sama dengan berat dua buah apel yang sama besar. Jika berat mangga 30 ons, berapa ons berat sebuah apel?
Jawaban dari materi soal Gemar Matematika Mengukur Berat Benda:
- Meskipun 2 piring dengan bahan sama, tapi bila ukurannya berbeda, pasti beratnya juga berbeda.
Untuk membuktikannya, ambil 2 gelas dengan ukuran berbeda yang ada di dapur kalian. Meskipun sama-sama terbuat dari kaca, tapi gelas yang ukurannya lebih besar memiliki berat yang lebih besar pula.
- Saya telah mengukur berat 3 benda di rumah saya yaitu, handphone, jam dinding, piring plastik.
- Diketahui :
- Berat mangga = 30 ons = 2 buah apel
- Berat 1 buah apel?
- 30 : 2 = 15