Follow Us

Gara-gara Cuma Lontarkan Candaan Depan Jamaah, Sekarang Ustaz Sejuta Umat Ini Malah Terima Kenyataan Pahit: Perkaranya Berakhir di Pengadilan

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Kamis, 05 Desember 2019 | 12:20
Ustadz Abdul Somad riding naik moge Harley-Davidson Forty-Eight
Instagram/@ustadzabdulsomad_official

Ustadz Abdul Somad riding naik moge Harley-Davidson Forty-Eight

"Saat putusan dibacakan hakim kemarin hanya dihadiri kuasa hukum pemohon," ungkap Muliyas.

Ustaz Abdul Somad
Instagram/@ ustadzabdulsomad_official

Ustaz Abdul Somad

Perkara cerai sang ustaz juga telah teregistrasi dengan nomor perkara 604/Pdt.G/2019/PA.Bkn.

Keduanya bahkan telah menjalani 11 kali proses sidang, yang termasuk proses mediasi.

Pihak Humas juga mengungkapkan bahwa keduanya memiliki waktu 14 hari untuk berpikir menerima putusan atau melakukan upaya hukum lain.

Namun, siapa sangka Mellya justru hadir di sidang putusan pada Selasa kemarin.

Mellya juga membenarkan bahwa pihak pengadilan telah memutuskan perkara yang diajukan oleh sang ustaz.

Baca Juga: Tak Lagi Mengajar Sebagai Dosen di Kampusnya, Mahasiswa Kenang Gaya Mengajar Ustaz yang Pernah Ditolak Masuk Hongkong Ini

“Ya pengadilan sudah membacakan amar putusannya dan kami tadi terlambat sehingga tidak hadir saat majelis membacakan putusan,” ujar Mellya Juniarti saat didampingi kuasa hukumnya Nurhasmi, SH.

Mellya juga kaget dengan putusan tersebut, pasalnya dirinya sebagai pihak tergugat tak hadir dalam sidang pemutusan perkara, tapi pengadilan langsung memutuskan perkara tersebut.

Istri sang ustaz bahkan tak tahu penyebab sang suami menggugat cerai dirinya.

Beredar isu bahwa penyebab keduanya bercerai lantaran sang ustaz kurang memberikan kebutuhan zohir atau lahir kepada sang istri.

Editor : Fotokita

Baca Lainnya

Latest