Follow Us

Fuji Instax Square SQ 20, Kamera Instan Rp 2 Jutaan Berfitur Keren

Rezky Amaliah - Selasa, 11 Desember 2018 | 18:55
FujiFilm Instax Square SQ20
amel

FujiFilm Instax Square SQ20

Ada frame grab, yaitu merekam gambar selama 15 detik.

Apa? Merekam gambar?

Iya. Instax Square SQ20 dapat merekam gambar. Setelah itu kalian dapat memilih frame yang ingin kalian print.

Instax Square SQ20
amel

Instax Square SQ20

Lalu ada time shift collage, nah fitur ini membantu banget untuk mengambil gambar dengan objek bergerak.

Karena time shift collage memungkinkan kalian untuk mengambil empat gambar hanya dalam satu kali klik.

Instax Square SQ20
amel

Instax Square SQ20

Fitur ketiga dalam motion mode adalah sequence filter.

Apa yang bikin beda dari fitur ini?

Kalian dapat menangkap gambar bergerak dan tetap menghasilkan bayangannya.

Sehingga gambar yang dihasilkan terlihat hidup.

Layaknya kamera instan di kelasnya, Instax Square SQ20 ini dapat memberikan tahap editing sebelum kalian mencetak fotonya.

Source : nextren.grid.id

Editor : Fotokita

Baca Lainnya

Latest