Pantai Sindangkerta terbilang cukup tersembunyi.
Ini karena lokasinya yang jauh dari pusat KotaTasikmalaya.
Pantai Sindangkerta terkenal dengan pasirnya yang lembut.
Bebatuan karang tampak menghiasi sepanjang pantai.
Perpaduan ombak, pasir, batuan karang dan pepohonan membuat Pantai Sindangkerta semakin memesona.
Baca Juga: 7 Foto Tempat Wisata Estetik di Canggu Bali, Wajib Masuk Daftar Liburan Tutup Tahun

Cukup membayar tiket masuk seharga Rp 10 ribu, 7 tempat wisata alami di Tasikmalaya ini cocok buat berburu foto aesthetic.
Pantai Sindangkerta berlokasi di Sindangkerta,Cipatujah,Tasikmalaya,Jawa Barat.
Pantai Sindangkerta buka 24 jam.
Harga tiket masuk Rp 3.500.
7. Pantai Cipatujah
Pilihantempatwisata alami diTasikmalayaterakhir ada PantaiCipatujah.