1. Desain Dapur Bersih Marmer
Apabila kita ingin tampilan area memasak tampak kian mewah, desain dapur terbuka satu ini bisa langsung ditiru.
Material marmer putih dipakai sebagai elemen utama, melengkapi tampilan dinding, kabinet, sampai penyedot asap.
Dapur dijamin terlihat lebih mewah dan bersih!

7 desain dapur bersih ini minimalis ini cocok buat semua jenis rumah. Tengok foto interiornya yang inspiratif.
2. Desain Dapur Bersih Artistik
Berkumpul bersama teman dan keluarga di ruang makan terbuka seperti gambar di atas terasa lebihfunkarena desainnya yang artistik!
Dekorasi menarik seperti gantungan sepeda (lengkap dengan sepedanya) dan lukisan kontemporer mengisi ruangan serba putih agar tidak terlihat kosong.
Kita juga bisa menambahkan aksesori ruangan lainnya seperti tanaman hijau atau pajangan meja yang juga bertema kontemporer.

7 desain dapur bersih ini minimalis ini cocok buat semua jenis rumah. Tengok foto interiornya yang inspiratif.
3. Desain Dapur Bersih Terbuka Nan Luas