
Cepat lakukan 5 cara mudah ini saat melihat foto cacing berkeliaran di kamar mandi yang bikin risih. Nyawa serumah jadi taruhannya.
3. Gangguan Sistem Pencernaan
Cacing kamar mandi berbahaya karena berpotensi merusak sistem pencernaan.
Kamu dan keluarga mungkin akan sering sakit perut dan mencret-mencret. Kalau sudah begitu, tentu akan sangat merepotkan.
4. Memicu Cacingan pada Anak-Anak
Bahaya cacing kamar mandi berikutnya, ia bisa memicu cacingan pada anak-anak. Cacing yang berada di kamar mandi, sangat mungkin masuk ke tubuh anak-anak yang asyik bermain air.
Beberapa tanda cacingan pada anak-anak sendiri, bisa dilihat dari beberapa hal, seperti:
- Gatal di area anus
- Kurang nafsu makan
- Berat badan terus mengalami penurunan
- Sering gelisah, dan lain-lain.
Bila gejala di atas sudah terlihat, segera konsultasi ke dokter dan lekas bersihkan seluruh sudut-sudut kamar mandi di rumah.