Follow Us

Jawaban Apakah Kenampakan Alam Itu Soal Materi Kelas 5 SD Tema 1

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Jumat, 20 Agustus 2021 | 23:45
Ini jawaban apakah kenampakan alam itu yang menjadi soal buku tematik kelas 5 SD halaman 90.
Istimewa

Ini jawaban apakah kenampakan alam itu yang menjadi soal buku tematik kelas 5 SD halaman 90.

Kebetulan wawasan Pak Anto akan bentang alam Indonesia sangat luas.

Beni pun antusias sekali menyimak setiap yang dijelaskan oleh Pak Anto.

Jawaban

Gambar 1. Kenampakan Alam berupa gunung dan hamparan padang rumput

Gambar 2. Kenampakan alam berupa aliran sungai dan perbukitan

Gambar 3. Kenampakan alam berupa danau yang luas dan pegunungan

Gambar 4. Kenampakan buatan berupa bendungan atau waduk.

Baca Juga: Jawaban Ceritakan Fenomena Alam Angin Muson di Indonesia Kelas 5 Tema 1

Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 Halaman 90

  1. Kenampakan alam apakah yang tampak pada gambar di atas?
Jawaban: Kenampakan alam yang tampak dari gambar di atas adalah gunung dan hamparan padang rumput, aliran sungai dan perbukitan hingga danau yang luas dan pegunungan

  1. Kenampakan buatan apakah yang nampak pada gambar di atas?
Jawaban: Kenampakan buatan yang nampak pada gambar di atas adalah waduk atau bendungan.

  1. Apakah kenampakan alam itu?
Jawaban: Kenampakan alam adalah lingkungan alami yang diciptakan Tuhan seperti laut, pantai, dataran rendah, lembah subur, padang rumput, sungai, danau,bukit, pegunungan, hingga gunung.

Editor : Fotokita

Baca Lainnya

Latest