Follow Us

Inilah Contoh-contoh Perubahan Energi Listrik Jadi Energi Gerak, Energi Cahaya, Energi Panas, dan Energi Bunyi

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Senin, 15 Februari 2021 | 05:35
Contoh perubahan energi listrik menjadi bentuk energi gerak pada kipas angin
Pexels

Contoh perubahan energi listrik menjadi bentuk energi gerak pada kipas angin

Alat elektronik apa saja yang ada di rumah teman-teman?

Peralatan elektronik yang ada di rumah kita bisa bekerja karena adanya aliran arus listrik.

Arus listrik itu mengalir dari kutub positif menuju kutub negatif.

Baca Juga: Inilah Makna Lambang Kepala Banteng dalam Sila Keempat Pancasila: Kerakyatan yang Dipimpin oleh Hikmah Kebijaksanaan dalam Permusyawaratan/Perwakilan

O iya, apa teman-teman tahu tentang hukum kekekalan energi? Yaitu energi tidak dapat dihilangkan atau diciptakan, tetap energi dapat diubah dari satu bentuk energi ke bentuk energi lain.

Nah, energi listrik bisa diubah menjadi bentuk energi lain, sehingga bermanfaat dalam kehidupan sehari-hari.

Contoh perubahan energi listrik menjadi energi lain yaitu:

1. Perubahan energi listrik menjadi energi panas: penggunaan setrika listrik, oven listrik, kompor listrik, penanak nasi (rice cooker)

Baca Juga: Inilah Kunci Jawaban Tema 1 Buku Tematik Subtema 3 Pembelajaran 4 Halaman 141-145 Kelas 6 SD, Ayo Selamatkan Hewan dan Tumbuhan

Ilustrasi kompor listrik.
Banjarmasin-post.co.id

Ilustrasi kompor listrik.

Misalnya pada setrika, arus listrik melewati elemen pemanas di dalam setrika, elemen itu menjadi panas dan panasnya dialirkan pada pakaian.

2. Perubahan energi listrik menjadi energi gerak: penggunaan kipas angin, pengaduk adonan (mixer), mesin jahit listrik, mobil listrik, mesin cuci

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya

Latest