Masih Ingat Pinkan Mambo, Mantan Rekan Duet Maia Estianty? Begini Kondisinya Usai Keluar dari Dunia Hiburan: Banyak Utang Hingga Disiksa Debt Collector

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Jumat, 04 September 2020 | 19:40
 
Pinkan Mambo mantan rekan duet Maia Estianty
kolase tribunnews.com/instagram pinkan mambo
kolase tribunnews.com/instagram pinkan mambo

Pinkan Mambo mantan rekan duet Maia Estianty

Meski tak hafal urutan ketujuh anaknya, Pinkan Mambo mengaku tak mau menggunakan jasa pengasuh.

"Kakak ngurusin semuanya sendiri?" tanya Nikita Mirzani.

"Sendiri banget, tanpa baby sitter tanpa mbak," jawab Pinkan Mambo.

Bukan karena tak ada uang, Pinkan Mambo mengaku ingin turun tangan langsung urus semua anak.

"Biasa aja sih, kebiasaan sendiri aja," pungkas Pinkan Mambo.

Pinkan Mambo nangis curhat saat dirinya terlilit utang dan harus berjualan pisang goreng. Eks rekan duet Maia Estianty ungkap sampai alami penyiksaan.

KehidupanPinkan Mamboberubah sejak dirinya hengkang dariDuo Ratu bersama Maia Estianty.

Baca Juga: Bak Kena Karma, Ahmad Dhani Tak Bisa Gaji Karyawannya, Maia Estianty Malah Pamer Bagi-bagi Jam Tangan Mewah Hingga Bikin Raffi Ahmad Bungkukan Badan

Diketahui kariernya mulai meredup, hingga kiniPinkanmuncul dengan kisah pilu lantaran kesulitan ekonomi.

Sambil berurai air mata,wanita 39 tahun inicurhat bahwa dirinya pernah merasakan terlilit utang dan menjual pisang goreng demi menyambung hidup.

Pengakuan mengejutkan lagi, pemilik namaPinkan Ratnasari Mambo ini mengungkap jika ia pernah mengalami penyiksaan olehdebt collector.

Hal itu diungkapkan Pinkan Mambo, lewat kanal YouTubeCumicumi berjudul Pengakuan Mengejutkan Pinkan Mambo Mengaku Dihujat dan Disiksa Hingga Berurai Air Mata.

Editor : Fotokita





PROMOTED CONTENT

slide 4 to 6 of 9

Latest

Popular

x