Follow Us

Inilah Kunci Jawaban Buku Tematik Kelas 5 SD Tema 2 Udara Bersih Bagi Kesehatan Subtema 2 Pembelajaran 2 Halaman 57-62

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Jumat, 28 Agustus 2020 | 05:25
Ilustrasi penyakit asma
tribunnews.com

Ilustrasi penyakit asma

Jawaban: Posisi tidur terbaik bagi pasien asma yang mengalami gejala berat adalah dalam posisi duduk.

7. Adakah anggota keluargamu atau orang di sekitarmu yang menderita asma? Jika ada, siapa namanya?

Jawaban: Tidak ada.

Kunci Jawaban Halaman 60

Diskusikan jawaban pertanyaan-pertanyaan berikut dalam kelompokmu. Kemudian diskusikan jawaban kelompokmu dengan kelompok-kelompok lain dalam kelasmu.

  1. Apa yang dimaksud properti tari?
Jawaban: Properti tari adalah alat atau benda yang digunakan sebagai pelengkap pementasan tari, properti tari juga dapat menambah makna dan nilai keindahan gerakan tari yang akan dipentaskan.

Baca Juga: Inilah Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 4 SD Halaman 83 85 86 87 88 89 Buku Tematik Subtema 2 Sumber Energi

  1. Benda apa yang dapat digunakan menjadi properti tari?
Jawaban: Benda yang dapat digunakan menjadi properti tari misalnya piring, topeng, selendang, kipas, dll.

  1. Apa dasar pemilihan suatu benda digunakan sebagai properti tari?
Jawaban:

Dasar pemilihan suatu benda digunakan sebagai properti tari adalah:

- Alat yang dijadikan properti tari harus menyimbolkan atau menggambarkan makna gerakan tari.

- Alat yang digunakan tidka boleh menghambat gerakan tari.

Editor : Fotokita

Latest