Sementara keinginan berasal dari kata dasar “ingin” yang berarti ingin atau berhasrat. Sifatnya untuk kepuasan, walaupun tidak kita penuhi kita masih bisa hidup layak.
Agar keinginan tetap terkontrol dengan baik, maka kita harus membiasakan untuk tidak selalu memenuhi keinginan kita. Oleh karena itu, sebaiknya uang itu ditabung.
Kebutuhan adalah hal dasar yang dasar yang harus terpenuhi.
Contoh: makan, minum, pakaian.
Keinginan merupakan hasrat yang tidak harus terpenuhi.
Contoh: Membeli HP merek terbaru, membeli pakaian yang mahal.
Hal yang perlu dilakukan: Kita dapat menulis daftar kebutuhan dan keinginan agar tetap terkontrol dengan baik.
3. Di saat pandemi Covid-19, proses jual beli daring sangat membantu karena kita bisa melakukan transaksi sambil menghindari kerumunan.
Di luar masa pandemi pun, sistem ini sangat bermanfaat untuk menghemat waktu dan biaya.
Kelebihan: Efisien dalam hal waktu dan biaya
Kekurangan: Kita kadang salag penilaian terhadap barang dengan hanya melihat foto