Follow Us

Tulislah Kalimat dari 5 Nama Bagian Tubuh yang Telah Kamu Pelajari! Jawaban Belajar dari Rumah TVRI untuk SD Kelas 1-3

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Senin, 20 Juli 2020 | 08:24
Mencuci tangan menggunakan cincin ternyata berbahaya
Tribun Palu - Tribunnews.com

Mencuci tangan menggunakan cincin ternyata berbahaya

Mulut dan hidung saya ditutupi dengan masker agar tidak sakit.

Pagi hari saya mengayuh sepeda dengan kaki.

Hidung saya mencium aroma masakan dari bunda.

Kaki saya pegal karena banyak berlari Mata saya terasa gatal karena terlalu lama melihat televisi

Ilustrasi belajar dari rumah TVRI dengan tema Tubuhku
Freepik

Ilustrasi belajar dari rumah TVRI dengan tema Tubuhku

Soal 3: Apa saja yang kamu bisa lakukan dengan menggunakan panca indramu?

Jawaban

Mata (indra penglihat): untuk melihat taman bunga, buah-buah, membaca buku, dan sebagainya.

Hidung (indra pencium): untuk bernapas dan mencium aroma

Baca Juga: Apa Saja yang Harus Kita Lakukan Agar Tidak Terlambat Datang ke Sekolah? Jawaban Soal Belajar dari Rumah TVRI untuk SD Kelas 1-3 Jumat 17 Juli 2020

Telinga (indra pendengar): untuk mendengar Lidah (indra pengecap): untuk merasakan makanan dan minuman, mengunyah, dan berbicara

Kulit (indra peraba atau sentuhan): untuk meraba dan merasakan

Editor : Fotokita

Latest