Follow Us

Hingga Kini Misteri Belum Tersingkap, Penemuan Kota di Balik Belantara Ini Bikin Arkeolog Tak Bisa Tidur Nyenyak

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Sabtu, 20 Juli 2019 | 08:38
El Tajín
Ancient Origins

El Tajín

Kota dan pedalamannya selamat dari keruntuhan sosial periode klasik.

Namun pada tahun 1300, kota ini diserbu oleh orang-orang nomaden yang dikenal sebagai Chitimec, yang tinggal di tempat yang sekarang disebut Meksiko utara.

Baca Juga: Viral FaceApp, Buat Pemakai Hape Android Ternyata Ada 3 Aplikasi Alternatif Buat Edit Foto Muka Tua!

El Tajín
Ancient Origins

El Tajín

Sebagian hancur dan ditinggalkan, dan penduduknya mendirikan kota lain yang agak jauh.

Kota yang ditinggalkan itu diketahui oleh orang Toltec, kemudian orang Aztec, dan mereka menghubungkan puing-puing dengan alam gaib dan dunia orang mati.

Setelah penaklukan Spanyol kota itu dilupakan. Ini mungkin terkait keruntuhan orang Huastec karena perang dan penyakit.

Baca Juga: Hape Pabrikan Korea Ini Punya Kamera Depan Canggih. Begini Trik Simpel Ubah Settingan Flip Kamera Biar Foto Enggak Terbalik!

Penemuan kembali Kota El Tajin yang hilang

El Tajin berada di dataran tinggi semi tropis segera ditumbuhi pohon.

Kota itu tersembunyi di hutan lebat dan baru ditemukan pada tahun 1785 oleh seorang pejabat pemerintah yang mencari perkebunan tembakau ilegal.

Berita tentang penemuan kota yang hilang itu telah menimbulkan sensasi.

Source : intisari

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya

Latest