Misalnya saja memadukan bulan dengan lingkungan sekitar kita.

Gerhana bulan parsial kembali terjadi.
2. Matikan flash
Bulan memiliki jarak yang jauh.
Jadi, flash tak akan membantu apapun.
3. Penggunaan zoom in
Sebaiknya, kita menghindari menggunakan zoom in.
Sebab, menggunakan fitur ini membuat hasil jepretanmu tidak maksimal.
Namun, di beberapa model smartphone Android dengan dual kamera seperti Galaxy Note 8, Xiaomi Mi6, Asus ZenFone Zoom bisa memanfaatkan zoom ini untuk mendapat gambar bulan yang lebih besar.
Baca Juga: Jangan Sampai Terlewatkan Gerhana Bulan Terakhir Tahun 2019, Cek Jadwalnya dan Siapkan Kamera Kita
4. Pakai teleskop
Kamu bisa memanfaatkan alat ini jika kamu memilikinya.