Inilah Gambar Sketsa Fungsi Kuadrat dalam Soal Materi Matematika di TVRI untuk SMA Selasa 5 Mei 2020

Senin, 04 Mei 2020 | 14:59

Ilustrasi Pelajar SMA Lulusan 2020 Sebagai Angkatan Corona

Fotokita.net -Materi matematika dalam program Belajar dari Rumah TVRI Selasa 5 Mei 2020 untuk siswa-siswi SMA/ SMK sederajat ini agak lumayan susah.

Pada Selasa 5 Mei 2020 siswa-siswi SMA/SMK Sederajat kembali mempelajari Matematika dalam program Belajar dari Rumah di TVRI. Kali ini, materi belajar membahas Sketsa Grafik Fungsi Kuadrat.

Diperlukan konsentrasi dan pemahaman yang tinggi dalam menjawab 2 pertanyaan dalam materi ini, jadi simak baik-baik acaranya di TVRI.

Soal dan kunci jawaban TVRI Kamis 30 April 2020 untuk SMA ini dibuat dengan seteliti dan secermat mungkin, jadi bisa dijamin kalau jawabannya 99% benar dan akurat.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Matematika Persamaan dan Fungsi Kuadrat di TVRI untuk SMA/SMK Sederajat Kamis 30 April 2020

Selain itu, konten ini juga dilengkapi dengan cara dan penjelasan sesuai kaidah Matematika seperti adanya unsur diketahui, ditanya, dan jawab.

Diharapkan setelah menyimak materi hari ini, para siswa bisa memodelkan fenomena hubungan antara dua besaran dengan menggunakan fungsi kuadrat.

Oke tanpa panjang lebar lagi langsung saja kita simak soal dan jawaban TVRI 5 Mei 2020 SMA/ SMK selengkapnya.

Baca Juga: Cara Menjawab Sketsa Grafik Fungsi Kuadrat dalam Soal Materi Belajar dari Rumah di TVRI untuk SMA Selasa 5 Mei 2020

Pertanyaan

  1. Diketahui fungsiy = x2 – 4x + 3
Tentukan:

  • a. Titik potong kurva fungsi dengan sumbu-sumbu koordinat.
  • b. Koordinat titik balik minimum.

  1. Gambar sketsa grafik fungsi berikut:y = -(x-3)2+ 1
Baca Juga: Jadwal Lengkap dan Soal Materi Belajar dari Rumah di TVRI untuk SD SMP SMA Selasa 5 Mei 2020

  1. a. Titik potong pada sumbu y saat x = 0y = x2– 4x + 3y = 0 – 0 + 3y = 3
Titik potong pada sumbu x saat y = 0y = x2– 4x + 3x2– 4x + 3 = 0(x – 1)(x – 3) = 0maka, x = 1 dan x = 3

Jadi titik potong HP{(0,3), (1,0), (3,0)}

Baca Juga: Kabar Gembira, Ada Hiburan Gratis di Langit Indonesia: Peristiwa Langka Ini Bisa Kita Lihat Hari Ini dan Besok. Yuk Siapkan Kamera Kita!

  1. Rumus titik balik minimum adalah x =-b2a
y = x2– 4x + 3a = 1, b = -4, c = 3

x =-(-4)2(1)x = 2

y = 2.2 – 4.2 + 3y = -1

Jadi koordinat titik balik minimum adalah(2,-1), bisa dilihat pada gambar

Dok.

Gambar sketsa kurva soal matematika di TVRI untuk SMA

  1. Berikut sketsa grafik fungsi : y = -(x-3)2+ 1
Dok.

Sketsa grafik fungsi : y = -(x-3)2+ 1

Penjelasan :

y = -(x-3)2+ 1y = – (x2– 6x + 9) + 1y = -x2+ 6x – 9 + 1y = -x2+ 6x – 8

Sekarang kita mencari akar-akar dari persamaan di atasy = -x2+ 6x – 8 = 0-x2+ 6x – 8 = 0 (dikali minus)x2– 6x + 8 = 0(x – 4)(x – 2)maka, x = 4 dan x = 2

Jadi titik potong dengan sumbu x adalah (4 , 0) dan (2 , 0)

Puncak grafik =x =-b2a=-62(-1)x = 3

Baca Juga: Rumahnya Sudah Digeruduk Polisi, YouTuber yang Bikin Video Prank Sembako Isi Sampah Buat Waria Belum Juga Kapok: Nekat Bilang Begini di Insta Storynya

Masukkan nilai x pada persamaan soal di atasy = -(x-3)2+ 1y = -(3-3)2+ 1y = -0 + 1y = 1

Jadi titik puncak adalah(3,1)

Titik potong sumbu y saat x = 0, makay = -(x-3)2+ 1y = -(0-3)2+ 1y = -9 + 1y = -8Jadi titik potong sumbu y adalah (0,-8)

Baca Juga: Percaya Pada Ramuan Tradisional dari Madagaskar untuk Tangkal Corona, Presiden di Negara Afrika Ini Marah Begitu Tahu Masjid Ditutup Buat Kegiatan Ibadah

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya