Follow Us

Ini 8 Filter Instagram yang Cocok Buat Pecinta Foto Aesthetic

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Selasa, 13 Desember 2022 | 23:59
Berikut sedikit ulasan mengenai 8 filter pada Instagram yang cocok untuk pecinta foto aesthetic. Yuk kita simak!
Instagram

Berikut sedikit ulasan mengenai 8 filter pada Instagram yang cocok untuk pecinta foto aesthetic. Yuk kita simak!

Filter ini memunculkan warna hangat, sehingga filter ini cocok untuk foto dengan objek rerumputan yang ingin menonjolkan kesan lembut dan hangat.

Bila Anda berkunjung ke tempat yang didominasi tanah terbuka dan banyaknya tanaman, Anda bisa memakai filter ini untuk membuat postingan Anda di Instagram terlihat lebih dramatis.

3. Juno

Dengan tone warna yang cenderung hijau, filter ini lebih cocok untuk foto portrait.

Warna hangatnya akan terlihat menyatu dengan kulit serta memunculkan sedikit warna putih pada warna kulit dan bagian lain yang terkena cahaya.

Tone warna yang cenderung hijau akan memunculkan kesan dingin pada kulit.

4. Lark

Filter warna ini menurunkan saturasi warna merah, namun mengangkat warna biru dan hijau.

Filter ini sepertinya cocok untuk foto pemandangan agar lebih hidup dengan warna langit dan hamparan padang rumput.

Baca Juga: Cara Bikin Foto Avatar AI yang Viral di Instagram, Buruan Download Aplikasi Lensa AI Mod Apk Lewat Link Ini

5. Toaster

Filter toaster memunculkan suasana hangat dengan vignetting, ditambah dengan adanya area lingkaran di tengah yang lebih terang menjadikan filter ini cocok untuk foto matahari terbenam, siluet senja, maupun foto lainnya yang terkena sinar jingga matahari.

Halaman Selanjutnya

6. Reyes

Editor : Fotokita

Baca Lainnya

Latest