Follow Us

Belum Juga Terima Subsidi Gaji Tahap 4? Begini Cara Mudah Upload Foto Saat Daftar di Akun Kemnaker.go.id Buat Cek Penerima Bantuan Rp 600 Ribu

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Kamis, 24 September 2020 | 09:02
Ilustrasi uang. Jutaan pekerja gagal dapat bantuan Rp 600 ribu atau subsidi gaji.
Kompas.com

Ilustrasi uang. Jutaan pekerja gagal dapat bantuan Rp 600 ribu atau subsidi gaji.

Ilustrasi unggah foto profil di akun kemnaker.go.id
kemnaker.go.id

Ilustrasi unggah foto profil di akun kemnaker.go.id

Menurut Kemnaker, sebelum menguntuk unggah foto pastikan dulu file foto yang akan diupload berukuran maksimal 2 MB.

Selain itu, pastikan foto yang akan diunggah tampak wajah dominan, background satu warna, serta pastikan internet stabil.

Bagaimana jika tetap saja gagal mengunggah foto?

Cara lainnya adalah dengan mendaftar di aplikasi sisnaker.

Baca Juga: Bikin Penasaran, Banjir Bandang Saat Musim Kemarau Belum Berakhir, Begini Penjelasan Ahli

Nah, bagi kamu yang ingin mendaftar lewat aplikasi, berikut link download aplikasi sisnaker: KLIK DI SINI.

Setelah download, login akun lalu klik profil untuk isi data sesuai dengan yang diminta.

Baca Juga: Syok Dapat Bantuan Tunai Rp 2,4 Juta, Pedagang Jamu Ingin Lakukan Hal Ini Usai Ketiban Rezeki dari Pemerintah

Ada tujuh langkah yang harus dilalui, sampai semua data bisa diproses.

Nantinya setelah semua proses selesai, profil akun akan berubah otomatis menggunakan foto yang diunggah.

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Latest