Fotokita.net - Debat Pemilihan Presiden yang keempat telah usai. Enggak ada salahnya kita lihat foto-foto dari bidikan fotografer selama acara itu.
Yap, Komisi Pemilihan Umum telah menggelar debat calon presiden dalam rangkaian Pemilu 2019 pada Sabtu (30/3/2019) malam.
Baca Juga : Benarkah Singapura Punya Kapal Selam yang Lebih Canggih Dibandingkan Indonesia?

Capres nomor urut 01 Joko Widodo (kiri) dan capres nomor urut 02 Prabowo Subianto (kedua kanan) bersama Ketua KPU Arief Budiman (kedua kiri) sebelum mengikuti debat capres putaran keempat di Hotel Shangri La, Jakarta, Sabtu (30/3/2019). Debat itu mengangkat tema Ideologi, Pemerintahan, Pertahanan da
Debat kali ini merupakan debat keempat dan akan mempertemukan capres nomor urut 01 Joko Widodo dan nomor urut 02 Prabowo Subianto.
Adapun tema debat adalah ideologi, pemerintahan, pertahanan dan keamanan, serta hubungan internasional.

Calon presiden no urut 01 Joko Widodo (kiri) dan Calon presiden no urut 02 Prabowo Subianto pada Debat Keempat Calon Presiden Pemilu 2019 di Jakarta, Sabtu (30/3/2019). Debat malam ini menggambil tema ideologi, pemerintahan, pertahanan dan keamanan, serta hubungan internasional.
Acara debat berlangsung di Hotel Shangri La, Jakarta, dan disiarkan langsung di televisi, termasuk Kompas TV.
Baca Juga : Begini Alasan Pengelola MRT Tak Tempatkan Tempat Sampah. Lihat Fotonya

Calon presiden no urut 01 Joko Widodo (kiri) dan Calon presiden no urut 02 Prabowo Subianto pada Debat Keempat Calon Presiden Pemilu 2019 di Jakarta, Sabtu (30/3/2019). Debat malam ini menggambil tema ideologi, pemerintahan, pertahanan dan keamanan, serta hubungan internasional.

Calon presiden no urut 01 Joko Widodo pada Debat Keempat Calon Presiden Pemilu 2019 di Jakarta, Minggu (30/3/2019). Debat malam ini menggambil tema ideologi, pemerintahan, pertahanan dan keamanan, serta hubungan internasional.