Cari Restoran Hits Tempat Wisata Kuliner di Solo, Ini Rekomendasinya Plus Foto Estetik

Minggu, 25 Desember 2022 | 22:36
Instagram

Jika mencari restoran yang hits tempat wisata kuliner di Solo Jawa Tengah berikut ini rekomendasinya. Plus foto estetik.

Fotokita.net - Buat pemburu foto aesthetic yang mencari restoran hits tempat wisata kuliner di Solo berikut ini daftar rekomendasinya. Plus foto estetik yang menawan hati.

Liburan Natal dan tahun baru (Nataru) diSolo bisa dilakukan dengan kumpul bersama kelurga dengan mengunjungirestoran hits dan hotel.

Selain menyantap makanan lezat di restoran hits, ada rekomendasi hotel di Solo yang dapat dipilih.

DiSolo, ada sejumlah restoran yang cocok untuk dijadikan tempat kumpul keluarga.

Restoran hits di Solo menyajikan makanan lezat dan tempat yang nyaman untuk bersantap.

Beberaparsstoran diSolobahkan terbilang cukup nyaman untuk anak-anak.

Dirangkum dari berbagai sumber berikut rekomendasi 4restoran hits tempat wisata kuliner diSolountuk kumpul keluarga saatlibur Nataru.

1.Solo's Bistro

Restoran hits tempat wisata kuliner diSolountuk kumpul keluarga saatlibur Nataru yaituSolo's Bistro.

Lokasinya berada di Jl.Slamet Riyadi No.183, Kelurahan Kemlayan, KecamatanSerengan, KotaSolo.

Solo's Bistro menawarkan tempat makan dengan suasana yang nyaman.

Baca Juga: Jangan Ragu Datangi 7 Tempat Wisata Kuliner di Solo, Ada Menu Selat Cocok Buat Sarapan Enak, Intip Foto Menunya

Instagram

Jika mencari restoran yang hits tempat wisata kuliner di Solo Jawa Tengah berikut ini rekomendasinya. Plus foto estetik.

Solo's Bistro menyajikan beragam menu lezat, mulai dari pizza, pasta,rice bowl, nasi goreng, sampaiseafood.

Tak jauh dariSolo's Bistro, terdapat sejumlah hotel diSoloyang cocok untuk menginap saat libur Nataru.

- Amaris Hotel SriwedariSolo, Jl. Kebangkitan Nasional No.24, Sriwedari, Kec. Laweyan, KotaSolo, jarak sekitar 1,1 km

- Grand Orchid HotelSolo, Jl. Gajahmada No.29, Timuran, Kec. Banjarsari, KotaSolo, jarak sekitar 1,1 km

- Front One Cabin Slamet Riyadi, Jl. Slamet Riyadi No.110, Keprabon, Kec. Banjarsari, Kota Solo, Jawa Tengah, jarak sekitar 450 meter

Instagram

Jika mencari restoran yang hits tempat wisata kuliner di Solo Jawa Tengah berikut ini rekomendasinya. Plus foto estetik.

2. Alamama Resto

Alamama Resto merupakanrestoran populer diSolo yang terkenal dengan desainnya yang cantik.

Didominasi warna putih, Alamama Resto dilengkapi dengan pintu yang diberi warnatosca.

Sementara kursinya diberi warna kuning yang sangat kontras dengan interior ruangan.

Alamama Resto menyajikan berbagai menu khas Nusantara sampaiwestern food.

Uniknya, Alamama Resto juga memiliki menu khusus anak dengan porsi kecil.

Baca Juga: Nasi Liwet Teman Sarapan Enak, 7 Tempat Wisata Kuliner di Solo Cocok Buat Mood Booster Berburu Foto Liburan Aesthetic

Alamama Resto berlokasi di Jl. Gajahmada No.42, Timuran, Kecamatan Banjarsari, Kota Solo.

Alamama Resto terletak tak jauh dari sejumlah hotel diSolo.

- NovotelSolo, Jl. Slamet Riyadi No.272, Timuran, Kec. Banjarsari, KotaSolo, jarak sekitar 25 meter

- Amaris Hotel SwiwedariSolo, Jl. Kebangkitan Nasional No.24, Sriwedari, Kec. Laweyan, KotaSolo, jarak sekitar 550 meter

- Grand Orchid Hotel Solo, Jl. Gajahmada No.29, Timuran, Kec. Banjarsari, Kota Solo, Jawa Tengah, jarak sekitar 80 meter

3. Kusuma Sari Restaurant

Siapa yang tak mengenal Kusuma Sari Restaurant?

Telah buka sejak 1970, Kusuma Sari Restaurant menjadi restoran yang cukup terkenal di KotaSolo.

Kusuma Sari Restaurant menyajikan menu khasSolo yang begitu autentik.

Mulai dari selat segar, selat galantin, nasi manten, sup matahari, kroket, dan masih banyak lagi.

Selain makanan, Kusuma Sari Restaurant juga menghidangkan es krim enak dengan rasa unik.

Baca Juga: Bubur Ayam Jadi Menu Sarapan Enak, 5 Tempat Wisata Kuliner di Solo Ramai Dikunjungi, Intip Foto Menunya

Kusuma Sari Restaurant berlokasi di Jl. Slamet Riyadi No.111,Kemlayan, Kecamatan Serengan, KotaSolo. Dekat dengan Kusuma Sari Restaurant, ada beberapa hotel diSolo.

- Amarelo HotelSolo, Jl. Gatot Subroto No.89-103,Kemlayan, Kec.Serengan, KotaSolo, jarak sekitar 800 meter.

- Amaris Hotel SwiwedariSolo, Jl. Kebangkitan Nasional No.24, Sriwedari, Kec. Laweyan, KotaSolo, jarak sekitar 1,6 km.

- Front One Cabin Slamet Riyadi, Jl. Slamet Riyadi No.110, Keprabon, Kec. Banjarsari, Kota Solo, Jawa Tengah, jarak sekitar 1,3 km.

4. Gubug Makan Mang Engking

Rekomendasirestoranpopuler diSolountuk dikunjungi saat libur Natal dan Tahun Baru 2023 yaitu Gubug Makan Mang Engking. Lokasi Gubug Makan Mang Engking berada di Jalan Ahmad Yani KM 7, Pabelan, Kartasura, Sukoharjo,Jawa Tengah.

Gubug Makan Mang Engking cocok dikunjungi bagi yang ingin menyantap menu klasik khas Nusantara danseafoodlezat.

Gubug Makan Mang Engking terkenal dengan sajian seafood-nya yang enak karena menggunakan bahan-bahan yangfresh. Gubug Makan Mang Engking lokasinya cukup dengan dengan sejumlah hotel diSolo.

- AlilaSolo, Jl. Slamet Riyadi No.562, Jajar, Kec. Laweyan, KotaSolo, jarak sekitar 2,9 km.

- The WismaSoloSyariah, Jl. Blimbing 1, Kagokan, Pajang, Kec. Laweyan, KotaSolo jarak sekitar 2,9 km.

- OYO 2856 Wisma Fortuna Syariah, 55, Jl. Widororejo No.55, Dusun II, Makamhaji, Kec. Kartasura, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah, jarak sekitar 1,2 km.

Baca Juga: Jadi Pilihan Jokowi, 5 Tempat Wisata Kuliner di Solo Sajikan Sarapan Enak, Foto Menunya Bikin Hati Tergoda

(*)

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya