Rumah Minimalis Adopsi Desain Dapur Sempit Model Unik, Foto Interiornya Terlihat Elegan Karena Dekorasi Simpel

Senin, 19 Desember 2022 | 08:49
Instagram

Pemilik rumah minimalis bisa adposi desain dapur sempit model unik. Foto interiornya terlihat elegan karena dekorasi simpel.

Fotokita.net - Pemilik rumah minimalis mengadopsi desain dapur sempit dengan model unik. Foto interiornya terlihat elegan karena dekorasi simpel.

Harga tanah yang semakin melambung membuat ukuran rumah minimalis hadir di lahan terbatas. Dari situlah, muncul rumah minimalis yang memaksimalkan fungsi ruang agar mampu bersiasat dengan kondisi yang ada.

Pemilik rumah minimalis tentu ingin menata hunian dengan interior yang nyaman sekaligus estetik. Nah, rumah minimalis bisa mengadopsi desain dapur sempit model unik berikut ini. Apalagi, foto interiornya terlihat elegan karena dekorasi simpel.

Desain dapur sempit yang mengusung model unik minimalis adalah gaya interior yang sering digunakan banyak orang karena dapat menimbulkan kesan yang lebih luas dari aslinya.

Tidak ada standar ukuran dapur minimalis. Berapapun ukurannya, anda tetap bisa membuat konsep minimalis, meski pada ruang sempit berukuran 2x2 meter persegi.

Mungkin tidak mudah untuk membuat desain dapur sempit, karena perlu banyak mempertimbangkan beberapa hal, seperti penataan furnitur, model furnitur, penataan cahaya, tingkat lembaban dan lain sebagainya.

Itu sebabnya, pemilik rumah minimalis dapat mengadopsi desain dapur sempit model unik berikut ini. Terlebih lagi, foto interiornya terlihat elegan karena dekorasi simpel.

Instagram

Pemilik rumah minimalis bisa adposi desain dapur sempit model unik. Foto interiornya terlihat elegan karena dekorasi simpel.

1. Desain Dapur Sempit Minimalis Nuansa Putih

Warna putih membuat dapur tersebut tampak lebih luas dan bersih.

Keset panjang dengan corak warna coklat serasi dengan frame lemari kayu agar dapur tampak lebih hangat dan tidak monoton.

Backsplashubin warna putih menambah kesan sederhana pada dapur mungil ini.

Baca Juga: Biayanya Murah Kok, Desain Dapur Sempit Tapi Rapi Ini Dijamin Bikin Pemilik Rumah Subsidi Bahagia, Intip 9 Foto Inspirasinya

Instagram

Pemilik rumah minimalis bisa adposi desain dapur sempit model unik. Foto interiornya terlihat elegan karena dekorasi simpel.

2. Desain Dapur Sempit dengan Elemn Kayu

Kombinasi warna putih dan elemen kayu membuat dapur ini tampak hangat dan welcoming.

Tanaman hias untuk dapur digantung di dekat jendela untuk memecah nuansa hangat menjadi lebih sejuk dan segar.

Instagram

Pemilik rumah minimalis bisa adposi desain dapur sempit model unik. Foto interiornya terlihat elegan karena dekorasi simpel.

3. Desain Dapur Sempit dengan Coffee Table

Meski sempit, dapur berbentuk L ini memanfaatkan ruangan yang tinggi untuk tempat penyimpanan.

Furnituretetap pada warna aslinya dan backsplashubin berukuran kecilmenonjolkan kesan sederhana.

Meski begitu, tetap nyaman untuk meletakkan meja sarapan di dekat jendela lebar lho!.

Instagram

Pemilik rumah minimalis bisa adposi desain dapur sempit model unik. Foto interiornya terlihat elegan karena dekorasi simpel.

4. Desain Dapur Sempit Bentuk U

Dapur bentuk L bukan untuk dapur sempitl saja, karena dapur U juga masih bisa cocok di ruang berukuran 2x2 meter persegi.

Meski mungil, dapur ini tampak fungsional. Jendela yang berada di tengah ruangan, jelas berfungsi sebagai ventilasi, sekaligus agar tidak bosan ketika memasak di tempat sempit.

Baca Juga: Gak Butuh Lahan Luas, Desain Dapur Sempit Jadi Sorotan Tetangga yang Datangi Rumah Mungil, Intip 7 Foto Aplikasinya

Instagram

Pemilik rumah minimalis bisa adposi desain dapur sempit model unik. Foto interiornya terlihat elegan karena dekorasi simpel.

5. Desain Dapur Sempit Bentuk L

Dapur bentuk L dengan nuansa putih ini tidak terlihat sempit karena pemilihan warna yang tepat dengan furniturminimalis.

Kitchen set yang ramping, coffee tabledan kursi minimalis membuat dapur ini tampak sempurna, apalagi adanya jendela lebar yang menyinari tanaman hias setiap hari akan selalu mencerahkan moodanda.

6. Desain Dapur Sempit dengan Model Cafe Nuansa Abu-abu

Warna abu-abu adalah pilihan warna netral terbaik yang cocok dipadukan dengan warna apapun.

Meja dapur juga dimanfaatkan untuk meja makan untuk menghemat spacedengan kursi menyala warna orangeagar ruangan lebih hidup dan tidak monoton.

7. Desain Dapur Sempit Terbuka Sederhana

Desain dapur sempit berikut ini sangat menarik dengan segala konsep minimalisnya.

Bentuk U yang sederhana tidak akan membuat anda kemana-mana ketika memasak.

Bahkan, batas dapur dibuat rendah untuk membuka ruang agar tidak tampak sempit dengan desain yang dipaksakan.

Baca Juga: Kombinasi Warna Cat Ini Jadi Kunci, Desain Dapur Sempit Tampak Makin Kinclong Nan Lapang, Intip 7 Foto Hasilnya

8. Desain Dapur Sempit dengan Model Klasik Nan Unik

Ada banyak hal yang bisa dilakukan untuk membuay gaya klasik pada dapur sempit, salah satunya dengan furniture klasik.

Alih-alih menggunakan meja lipat, dapur ini tetap pada desain apa adanya dan memanfaatkan spaceseadanya, seperti rak penyimpanan di sudut.

Meski begitu, tetap cantik dan hangat ya.

9. Desain Dapur Sempit dengan Model Modern Putih

Model dapur ini banyak diaplikasikan pada hunian modern dan apartemen.

Bentuk U yang minimalis dengan perlengkapan modern serta lantai kayu membuatnya tampaksimpledan rapi.

Tanaman hias pada jendela tentu akan menyegarkan suasana dapur.

10. Desain Dapur Sempit dengan Model Putih Abu-abu

Paduan warna putih dan abu-abu menjadi pilihan yang tepat untuk desain dapur sempit.

Meski sudah dilengkapi dengan lemari, tidak ada salahnya membuat tempat penyimpanan kecil di space lainnya, asalkan tidak membuat ruangan menjadi berantakan, seperti rak kayu kecil di dekat jendela.

Baca Juga: Miris! Foto Desain Dapur Sempit Jadi Sorotan, Pilihan Model Kitchen Set Biang Keroknya

11. Desain Dapur Sempit dengan Model Kekinian

Ini adalah kombinasi desain kontemporer yang tercipta dari sejumlah fitur dan peralatan masak berwarna hitam, seperti corong lampu, kursi makan, kran air, pemanggang roti, panci dan pot tanaman.

Elemen unik pada desain ini adalah papan hitam yang bisa dijadikan media menggambar bagi anak-anak. Seru bukan?!

12. Desain Dapur Sempit dengan Warna Ceria

Bosan dengan warna natural agar ruangan lapang, Anda bisa membuat warna-warni pada dapur anda, tetapi jangan terlalu berlebihan.

Anda bisa menambahkan aksen warna-warni pada beberapa bagian saja, seperti backsplash, lantai, maupun satu bagian dinding saja.Manfaatkan setiap ruang yang ada untuk tempat penyimpanan.

13. Desain Dapur Sempit dengan Nuansa Klasik

Klasik tapi mewah, itulah gambaran dapur diatas. Menggunakan bahan sederhana untuk aksen dekorasi dan membiarkan rak penyimpanan atas terbuka, menunjukkan kesan mewah. Backsplash ubin sederhana dan kitchenset warna pucat membuat dapur ini layaknya dapur klasik milik bangsawan.

14. Desain Dapur Sempit dengan Bentuk L

Meski kecil, dapur ini tidak bosan dipandang. Warna putih dan aksen hitam membuatnya sangat elegan.

Lampu gantung yang besar untuk meja kecil dan jendela lebar sebagai cahaya alami cukup menggambarkan kesan modern di dalamnya.Tanaman herbal cocok ditaruh jendela untuk beberapa manfaat yang bisa anda gunakan.

Baca Juga: Pastinya Anti Pengap! Ini Rahasia Desain Dapur Sempit dan Taman Belakang Pancarkan Aura Segar, 7 Foto Buktinya Jadi Inspirasi

(*)

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya