Jelaskan Paling Sedikit 2 Kelebihan Briket dari Bahan Bakar Minyak! Kunci Jawaban Soal Buku Tematik Kelas 3 SD Tema 6

Jumat, 26 Februari 2021 | 05:55
Gloria Samantha

Eco-Fuel Africa baru-baru ini mengembangkan mesin pembuat briket tanpa listrik

Fotokita.net - Jelaskan paling sedikit 2 kelebihan briket dari bahan bakar minyak (BBM)! Kunci jawaban tema 6 kelas 3 SD/MI soal halaman 138 - 139.

Pernyataan tersebut merupakan soal halaman 138 - 139 tema 6 kelas 3 SD/MI, Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 edisi terbaru revisi 2018.

Soal tersebut terdapat pada Subtema 3: Energi Alternatif pembelajaran 5.

Baca Juga: Berikan Contoh Perubahan Energi Kimia Menjadi Energi Gerak, Kunci Jawaban Buku Tematik Kelas 3 SD Tema 6

Sebelum menyimak jawabannya, ada baiknya kita melihat dulu kunci jawaban tema 6 kelas 3 SD/MI soal halaman 148 - 149. Perhatikan gambar berikut! Berikan saran dan alasan!

Apa saran yang akan kamu sampaikan kepada anak tersebut? Mengapa? Jelaskan!

Pernyataan tersebut merupakan soal halaman 148 - 149 tema 6 kelas 3 SD/MI, Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 edisi terbaru revisi 2018.

Soal tersebut terdapat pada Subtema 3: Energi Alternatif pembelajaran 6.

Baca Juga: Sebutkan Hal yang Dilakukan Dayu untuk Menghemat Energi, Kunci Jawaban Soal Buku Tematik Kelas 3 SD Tema 6

Kunci Jawaban tema 6 kelas 3 SD/MI Halaman 148 - 149

Memilih menggunakan energi alternatif termasuk sikap peduli kepada lingkungan. Menjaga lingkungan harus terus diupayakan. Agar kehidupan dapat terus berlangsung dengan baik.

Perhatikan gambar berikut! Berikan saran dan alasan!

ist.

Kunci Jawaban tema 6 kelas 3 SD/MI Halaman 148 - 149

Apa saran yang akan kamu sampaikan kepada anak tersebut? Mengapa? Jelaskan!

Jawaban: Sebaiknya jangan membuang sampah di sungai. Membuang sampah di sungan dapat menyebabkan banjir dan pencemaran lingkungan.

Baca Juga: Perubahan Energi Apakah yang Terjadi Pada Tubuh Kita? Kunci Jawaban Soal Buku Tematik Kelas 3 SD Tema 6

Biogas

Ada banyak hewan di sekitar kita. Hewan di sekitar sangat bermanfaat. Daging hewan bisa menjadi makanan untuk manusia. Tenaga hewan dapat digunakan untuk membantu pekerjaan manusia. Kulit hewan dapat digunakan sebagai bahan membuat pakaian. Bahkan limbah kotoran hewan pun dapat dimanfaatkan.

Semakin banyak penduduk semakin meningkat pula kebutuhan energi. Lama kelamaan energi bahan bakar minyak akan habis. Penggunaan limbah kotoran hewan untuk menggantikan bahan bakar minyak perlu diupayakan. Untuk menjaga ketersediaan energi bagi masyarakat.

Baca Juga: Tuliskan 2 Hal Tentang Waduk Jatiluhur yang Sudah Diketahui, Kunci Jawaban Soal Buku Tematik Kelas 3 Tema 6

Biogas adalah energi alternatif yang memanfaatkan gas dari limbah kotoran hewan. Gas dari limbah kotoran sapi adalah salah satu contohnya. Limbah kotoran sapi dimanfaatkan dalam dua cara. Gas dari limbah kotoran digunakan sebagai sumber energi untuk penerangan atau memasak. Sisa limbah kotoran sapi akan digunakan untuk membuat pupuk.

Kunci jawaban tema 6 kelas 3 SD/MI soal halaman 138 - 139. Jelaskan paling sedikit 2 kelebihan briket dari bahan bakar minyak (BBM)!

Pernyataan tersebut merupakan soal halaman 138 - 139 tema 6 kelas 3 SD/MI, Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 edisi terbaru revisi 2018.

Soal tersebut terdapat pada Subtema 3: Energi Alternatif pembelajaran 5.

Baca Juga: Berikan 2 Alasan Biogas Dapat Dijadikan Energi Alternatif, Ini Kunci Jawaban Soal Buku Tematik Kelas 3 SD Halaman 143-149

Kunci Jawaban tema 6 kelas 3 SD/MI Halaman 138 - 139

  1. Jelaskan paling sedikit 2 kelebihan briket dari bahan bakar minyak (BBM)!
Jawaban:

Energi terbarukan. Karena briket dibuat dari sumber daya alamberupa biomassa. Biomassa sendiri adalah salah satu jenis energi terbarukan yang mengacu pada bahan biologis yang berasal dari organisme hidup. Beberapa contoh sumber biomassa itu antara lain bahan bakar kayu, kelapa, limbah, dan juga alkohol.

Panas yang dihasilkan maksimal. Briket mampu menghasilkan panas hingga cukup tinggi, yaitu sampai 7000 kal. Dengan demikian proses memasak jadi lebih cepat matang dengan sempurna.

Baca Juga: Energi dan Perubahannya, Ini Kunci Jawaban Soal Buku Tematik Kelas 3 SD Tema 6 Halaman 4 5 6 9 dan 10

Tidak beracun. Proses pembuatan dilakukan dengan proses alami, dan dibuat dengan bahan tambahan tepung tapioka yang berasal dari singkong sebagai bahan perekat adonan briketnya. Oleh karena itu briket arang tempurung kelapa menjadi material yang aman dan tidak beracun (non-toxic).

Tidak berasap. Waktu dibakar asap yang dihasilkan sangat sedikit, bahkan hampir tidak mengerluarkan asap, sehingga ramah lingkungan.

Go Green Energy. Merupaka sebutan untuk sumber energi yang bersahabat bagi lingkungan hidup. Mengingat briket dibuat dari bahan alam dan tidak menimbulkan asap sehingga sangat ramah lingkungan.

Baca Juga: Berapa Jumlah Melon yang Dimakan Ayah dan Dayu? Ini Kunci Jawaban Soal Buku Tematik Tema 5 Kelas 3 SD Halaman 162-170

Waktu pembakaran yang lama. Briket arang tempurung kelapa mempunyai waktu pembakaran atau ‘burning time’ yang cukup lama, yaitu sekitar 2-3 jam non-stop. Sehingga menjadikan briket ini sebagai bahan bakar yang tergolong efektif dan efisien.

Ayo Membaca

Briket Pengganti BBM

Briket adalah bahan bakar pengganti bahan bakar minyak atau BBM. Briket dapat dibuat dari bambu, serbuk gergaji, atau batok kelapa. Briket dapat dibuat dengan mudah. Berikut ini cara pembuatan briket.

Baca Juga: Ini Jawaban Soal Buku Tematik Tema 5 Kelas 3 SD Subtema 3 Pembelajaran 3 Halaman 139 140 142 Tentang Cuaca

Alat dan bahan:

  • Batok kelapa/bambu/serbuk gergaji
  • Kanji
  • Potongan bambu/pipa paralon setinggi 7-10 cm untuk cetakan
  • Korek api
Cara kerja:

  1. Siapkan bahan yang akan dijadikan briket. Contoh bahan adalah bambu, serbuk gergaji, atau batok kelapa (tempurung kelapa).
  2. Keringkan bahan tersebut sampai benar-benar kering.
  3. Bakar di dalam tempat khusus sampai berbentuk arang.
Baca Juga: Bagaimana Pendapatmu Tentang Berita yang Belum Jelas Kebenarannya? Inilah Jawaban Sahabat Pelangi Kabar Kabur TVRI Jumat 8 Mei 2020

  1. Hasil pembakaran berupa arang atau serbuk arang ditumbuk halus. Kemudian disaring atau diayak.
  2. Hasil saringan kemudian dicampur dengan adonan kanji secukupnya. Fungsi kanji sebagai perekat.
  3. Adonan kemudian dicetak menggunakan potongan bambu. Bisa juga menggunakan pipa paralon ukuran sedang. Saat dimasukkan ke dalam cetakan, adonan arang tadi dipadatkan.
  4. Tahap terakhir adalah pengeringan. Pengeringan dilakukan untuk mengurangi kadar air. Pengeringan bisa memakan waktu beberapa hari. Hal ini tergantung terik tidaknya sinar matahari.
Briket memiliki beberapa kelebihan dibanding bahan bakar minyak. Briket dapat mengurangi pencemaran akibat bahan bakar fosil.

Briket mudah terbakar. Namun, briket tidak cepat habis. Penggunaan briket merupakan salah satu cara menghemat bahan bakar minyak.

Baca Juga: Contoh Cara Tumbuhan Berkembang Biak dengan Tunas, Ternyata Ada Tunas yang Bisa Dimakan Manusia!

(*)

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya