Fotokita.net - Kerap hasilkan foto-foto kreatif, fotografer dengan golongan darah ini disebut paling cerdas, Anda termasuk yang mana?
Perkembangan teknologi yang kian pesat telah memanjakan dunia fotografi. Saat ini, fotografi tak lagi didominasi oleh kalangan profesional atau pehobi berkantong tebal.
Kini, siapapun bisa jadi fotografer. Maklum, kamera handphone telah mampu menghasilkan karya visual yang nyaris setara dengan kamera mirrorless atau DSLR kelas menengah.
Baca Juga: Yuk Kita Intip Seluk Beluk Kofipon, Komunitas Fotografi Hape
Namun, pada akhirnya alat hanya menjadi perantara saja. Semuanya kembali kepada pengguna alat fotografi itu alias manusia di balik lensa.
Dengan konsep atau kreatif yang kuat, karya visual yang dihasilkan dengan alat fotografi apapun bisa banjir pujian.
Baca Juga: Canon PowerShot SX740 HS, Kamera Saku dengan 40x Optical Zoom
Dalam menghasilkan karya visual kreatif, seseorang harus memliki kecerdasan.
Kecerdasan seseorang bisa digolongkan menjadi dua.
Selain kecerdasan mental atau pemikiran, ada juga kecerdasan emosional.
Baca Juga: Inspirasi Romantisme Kepulauan Seribu dalam Bingkai Foto Pranikah
Ternyata golongan darahikut berpengaruh pada kecerdasan mental dan emosionalseseorang, lho!
Cerdas atau enggaknya seseorang enggak cuma bergantung sama kecerdasan pemikiran, tapi juga kecerdasan mengolah emosi dan mental, nih.
Dengan kata lain, orang yang dianggap cerdas biasanya punya paket lengkap pemikiran matang, emosi stabil, dan mental yang kuat.
Baca Juga: Rupanya Teknologi Deepfake Bisa Ganti Video Wajah Siapapun. Ngeri!
Namun berdasarkan penelitian yang dilakukan di Yordania, sebanyak 364 mahasiswa dites kecerdasannya dan dikelompokkan berdasarkan golongan darah.
Ternyata hasilnya mengejutkan, lho!
Yuk cari tahu urutan golongan darah yang tidak cerdas ke paling cerdas!
Baca Juga: Lihat Yuk Foto yang Paling Banyak Disukai di Instagram Fotokita
Golongan Darah
- Golongan darah B
Walaupun berada di urutan terakhir, tapi enggak berarti kita yang punya golongan darahB itu bodoh, lho!
Golongan darah B sebenarnya lebih cuek sama banyak hal.
Menurutnya, cuma ada beberapa hal penting yang perlu dipelajari dan biasanya berpengaruh sama kesuksesannya berkat golongan darahB yang lebih fokus.
Baca Juga: Hati-hati Posting Foto Boarding Pass di Media Sosial Bisa Berbahaya
Selain itu, golongan darahB dikenal sangat fleksibel dan kreatif.
Mereka juga hidup sesuai dengan apa yang mereka yakini, sehingga biasanya lebih bahagia daripada golongan darah lainnya!
Meski menduduki peringkat terakhir, bukan berarti golongan darah B itu tidak pintar.
Golongan darah ini adalah sosok yang unggul dalam hal yang biasanya tidak banyak dikuasai oleh orang lainnya.
Baca Juga: Ingin Jadi Vlogger? Coba Mirrorless Canon EOS M50 dengan Video 4K
Ilustrasi golongan darah
Jika sudah bertemu dengan satu hal yang ia sukai, maka ia akan selalu melakukan hal terbaik dan mewujudkan mimpinya.
Orang dengan golongan darah ini cenderung mandiri dan tidak mau menyulitkan orang lain.
Itulah urutan golongan darah dari yang dianggap paling pintar. Namun, tentu saja kepintaran tidak hanya bisa dilihat dari golongan darah.
Semuanya bergantung pada kemauan dan kerja keras kita juga, teman-teman.
Baca Juga: Yuk KIta Intip Hasil Kamera Asus Max Pro M2 dengan Ragam Mode Foto
- Golongan darah A
Golongan darah A biasanya punya daya pikir yang lebih encer dibandingkan golongan darahyang lain.
Baca Juga: Foto-foto Barang Bukti Perdagangan Satwa Liar Ilegal Ini Bikin Trenyuh
Namun yang jadi berbeda adalah golongan darahA masih sulit mengontrol kecerdasan emosionaldan mentalnya, nih.
Walaupun begitu, golongan darahA sangat disiplin, dianggap sebagai calon pemimpin yang baik, teliti, dan mendetail.
Golongan darah yang satu ini memiliki ketelitian yang tinggi dan sifat perfeksionis yang membuat semuanya semakin rapi.
Orang dengan golongan darah A cenderung merasa tidak nyaman ketika dirinya tidak bisa melakukan sesuatu secara sempurna.
Tak heran, ini yang membuatnya selalu tampil sebagai sosok yang sempurna, pintar, dan punya standar yang tinggi.
Baca Juga: Mudah Kok Posting Banyak Foto di Instagram ke Beberapa Akun Sekaligus
- Golongan darah O
Inilah yang membuat golongan darahO berhasil menduduki urutan kedua mengalahkangolongan darah A yang kurang pintar mengolah kepintaran emosionalnya.
Baca Juga: Intip Foto Muda Ahok yang Langka, Waktu Kecil Pakai Baju Rajutan Ibu
Memiliki kecerdasan di atas rata-rata, golongan darah yang satu ini cenderung sangat pintar dalam hal menganalisis lingkungan bahkan orang di sekitarnya.
Menyelesaikan masalah dengan cara yang efektif, bukan lagi menjadi hal yang istimewa bagi golongan darah yang satu ini.
Mereka juga mampu menyerap informasi yang cepat dan bisa meniru sesuatu dengan sempurna juga.
- Golongan darah AB
Ini karena golongan darahAB punya pemikiran yang terbuka dan rela bertanggung jawab terhadap apa yang dia perbuat.
Ditambah lagi, golongan darahAB yang unik ini punya kepribadian yang selalu dicintai orang lain!
Menempati urutan pertama, golongan darah yang satu ini cenderung menunjukkan hasil IQ yang tinggi dengan pemikiran yang lebih berkembang.
Seseorang dengan golongan darah ini juga dikenal sebagai pribadi yang daya tangkapnya sangat cepat jika dibandingkan dengan golongan darah lainnya.
Tidak hanya intelektualnya yang tinggi, tapi kehidupan sosial golongan darah ini juga terbilang seimbang dengan kepintarannya.
(*)