Follow Us

Apakah Aturan Tersebut Sesuai dengan Pengamalan Sila Pancasila? Kunci Jawaban Soal Buku Tematik Kelas 3 SD Tema 8

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Rabu, 31 Maret 2021 | 22:57
Monumen Kesaktian Pancasila di Lubang Buaya, Jakarta
TravelKompas

Monumen Kesaktian Pancasila di Lubang Buaya, Jakarta

Memberikan kesempatan yang sama untuk semua anggota merupakan sikap adil.

Bersikap adil termasuk pengamalan sila ke kelima Pancasila.

Baca Juga: Berikan 2 Alasan Biogas Dapat Dijadikan Energi Alternatif, Ini Kunci Jawaban Soal Buku Tematik Kelas 3 SD Halaman 143-149

Sila kelima berbunyi keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.

Sila kelima Pancasila diberi simbol padi dan kapas.

Lambang padi dan kapas menunjukkan kekayaan yang dimiliki bangsa Indonesia.

Kekayaan ini hendaknya dapat dirasakan manfaatnya secara adil untuk seluruh rakyat Indonesia.

Baca Juga: Energi dan Perubahannya, Ini Kunci Jawaban Soal Buku Tematik Kelas 3 SD Tema 6 Halaman 4 5 6 9 dan 10

Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 3 SD Halaman 193

Perhatikan beberapa peraturan perpustakaan berikut ini!

Sebagaimana dikutip dari Tribunnews.com, Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 3 SD Halaman 190, 191, 193, 194, 195, dan 196 Pengamalan Pancasila.

Adakah kaitan aturan tersebut dengan sikap pengamalan sila Pancasila?

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya

Latest